Info (16 April 2019 19.45 WIB): Data tentang kesediaan caleg mem-publikasikan Daftar Riwayat Hidup (DRH)-nya sedang kami update
Tempat / tgl. lahir:
CIANJUR / 19-03-1969
Pekerjaan:
Anggota DPR 2014-2019
Pendidikan:
D4/S1
Motivasi:
Advokasi aspirasi rakyat, mengawal produk legislasi dan undang-undang yang berpihak kepada masyarakat dan ummat, serta pengawasan anggaran untuk kemajuan dan kesejahteran Rakyat Indonesia, khususnya di daerah pemilihan.
Target/Sasaran:
Contoh hal-hal yang akan dikerjakan ketika telah menjadi anggota DPR RI
1. Mencegah berbagai pemborosan anggaran, dan memperjuangkan penggunaan keuangan Negara untuk kesejahteraan Rakyat
2. Menyalurkan program-program untuk dapil, seperti pengembangan infrastruktur, pertanian, pendidikan, koperasi, dll